Open Pre-order Buku Teori dan Praktek Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin sebagai Penguatan Karakter




Judul : Teori dan Praktek Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin sebagai Penguatan Karakter

Karya : Kristi Liani Purwanti, Zuanita Adriyani ID, Erlina Laily Nur Afifa, Siti Nurhalisa

Halaman : 103 halaman

Harga : 45.000

Stok : 100 Buku (Cetakan Pertama)

Free Pembatas Buku

Sinopsis

Teori dan Praktek Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin sebagai Penguatan Karakter membahas pentingnya penguatan karakter siswa melalui dua konsep utama, yaitu Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan lil Alamin. Dalam konteks pendidikan di Indonesia, kedua profil ini menjadi acuan untuk membentuk individu yang tidak hanya cerdas, tetapi juga berbudi pekerti luhur, berakhlak mulia, dan memiliki rasa empati terhadap sesama serta lingkungan. Teori yang diangkat dalam karya ini mencakup konsep dasar dan filosofi kedua profil tersebut, serta keterkaitannya dengan pembentukan karakter yang diinginkan dalam dunia pendidikan. Sementara itu, bagian praktik akan mengulas bagaimana implementasi program pendidikan yang berfokus pada kedua profil ini dapat diterapkan dalam kegiatan belajar mengajar, baik di dalam maupun di luar kelas, untuk mengembangkan nilai-nilai Pancasila dan rahmatan lil alamin sebagai landasan moral dan spiritual.

Posting Komentar